Bandung

Audensi FMPP Dengan Dinas Sosial Kota Bandung Guna Persiapan PPDB 2022 Jalur Afirmasi

BANDUNG, SAMBASNEWS.id – Forum Masyarakat Peduli Pendidikan (FMPP) mengadakan audensi dengan Dinas Sosial Kota Bandung guna persiapan PPDB 2022 melalui jalur afirmasi, Rabu (13/04/2022).

Audensi ini dihadiri oleh Kepala Bidang Data dan Informasi Bapak Susatyo, Bagian Pengelolaan data (IT) Bapak Gilang, Kepolisian dan Team FMPP.

Seperti yang disampaikan Ketua FMPP Illa Setiawati, bahwa audensi ini diadakan guna membahas masyarakat yang masuk PPDB melalui jalur afirmasi tetapi belum tercatat dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), yang saat ini DTKS memuat 40% penduduk yang mempunyai status kesejahteraan sosial terendah, termasuk menerima bantuan sosial dari pemerintah, ujar Illa.

Pada audensi ini diterangkan bahwa DTKS merupakan hak masyarakat sepanjang merasa tidak mampu maka bisa mengajukan. Data yang masuk akan segera diproses dan tanpa mengenal tingkat pendidikan yang mengajukan.

Page: 1 2

Sambasnews

Santun Dalam Bahasan, Lugas & Faktual

Recent Posts

Kabupaten Bandung Gelar Anugerah Literasi Leksam Bedas Tingkat SMP/MTs

SAMBASNEWS.id - Anugerah Literasi Leksam Bedas Tingkat SMP/MTs Kabupaten Bandung tahun 2024 digelar di Gedung…

2 jam ago

Bupati Bandung Terima LHP Kinerja dan Kepatuhan Pajak Dari BPK Jabar

SAMBASNEWS.id - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Kepatuhan Pengelolaan Pajak…

8 jam ago

Pemkot Cimahi Resmikan Sarana Penunjang Taman Ecowisata Cimahi (Ewic)

SAMBASNEWS.id - Pemerintah Kota Cimahi meresmikan sarana penunjang Taman Ecowisata Cimahi (Ewic) di Jalan Terobosan…

16 jam ago

Kab. Bandung Cetak Prestasi Membanggakan Dalam 4 Tahun Terakhir Angka Pengangguran Turun Signifikan

SAMBASNEWS.id - Kabupaten Bandung kembali mencetak prestasi membanggakan. Kurang dari empat tahun terakhir masa kepemimpinan…

17 jam ago

Pengawas Sekolah RI Perkuat Kapasitas, Pelajari Program NEFU China

SAMBASNEWS.id - Para pengawas sekolah Indonesia mengembangkan kapasitasnya dalam kepemimpinan pendidikan, wawasan global, serta pembelajaran…

1 hari ago

Pernyataan Arogan Oknum Perangkat Desa Tantang Ketua LAKI KBB, Direspon Puluhan Pengurus LAKI Datangi Desa Tanjungwangi

SAMBASNEWS.id - Munculnya berita permohonan penutupan ternak ayam petelur di lingkungan masyarakat RT 02 RW…

1 hari ago