Dalam Rangkaian HUT Bhayangkara Ke 76 Kapolres Cimahi Resmikan Renovasi Mushola Kanjeung Sunan Gunung Djati

6b31922b 1787 4ccc 9991 Ac3b09a65947

Kapolres Cimahi dan Bp Danpusdik Armed Kodiklatad beserta rombongan melaksanakan Sholat Magrib Berjamaah di Mushola Kanjeung Sunan Gunung Djati.

B18bb2a5 A235 459d Afa2 0e4e1b379b1e

Bacaan Lainnya
Baner Diantara Konten

Kapolsek Cililin Iptu Arif Nurakhman, S.E., mengucapkan banyak terimakasih kepada Bapak Kapolres bersama Danpusdik Armed Kodiklatad yang telah mewujudkan mimpi masyarakat yang sangat berharap mempunyai tempat ibadah yang layak, saya berharap masyarakat dapat menjaga amanah ini dan menggunakan Mushola Kanjeung Sunan Gunung Djati ini sebagai tempat ibadah yang sebaik-baiknya, ungkapnya.

(Mang Sambas)

Pos terkait

Baner Setelah Pos Terkait