Pemkot Cimahi Gelar Workshop Penyakit Jantung Dan Pembuluh Darah Bagi Tenaga Kesehatan

698b157d 11ca 4ecc 9b7e C406b6c5fbd5 Scaled

Sementara itu terkait penanganan PTM, Dicky menyampaikan dalam upaya memetakan permasalahan faktor risiko PTM ini, diperlukan suatu sistem surveilans yang baik agar data dan informasi yang dihasilkan dapat menjadi dasar perencanaan, pengendalian, monitoring dan evaluasi program pengendalian PTM. Sehingga sebagai outcome-nya standar pelayanan minimal PTM dapat tercapai.

Bacaan Lainnya
Baner Diantara Konten

Dicky juga menyatakan pihaknya sangat mendukung berbagai upaya peningkatan derajat kesehatan masyarakat dan pencapaian standar pelayanan minimal dalam pengendalian penyakit tidak menular.

06a2bf43 3962 4527 87cc 8ba42c5c0c64 Scaled E1731992367283

Terakhir, Dicky mengajak seluruh masyarakat Kota Cimahi untuk mejaga kesehatan dan menerapkan pola hidup sehat agar terhindar dari penyakit tidak menular, “Perhatikanlah makanan yang dikonsumsi, karena makanan itu harus dikonsumsi sesuai dengan porsinya dan sesuai dengan kebutuhan tubuh itu. Lalu pandai-pandailah mengatur aktivitas agar kita tidak menjadi stres atau terhindar dari stres yang berlebihan. Dan jangan lupa dengan untuk berolahraga juga cukup beristirahat, karena itu juga sangat menentukan untuk tubuh bisa melakukan recovery dengan baik,” pesannya. (Bidang IKPS)

(Dadan Sambas)

Pos terkait

Baner Setelah Pos Terkait