Tumbuhan dan Khasiat

Dr. Hj. Arfiani Yulianti Fiyul., MM

Masa pandemic virus covid – 19  belum lengser dari singgasana virus dan bahkan berkembangn menjadi virus dengan varian baru, anjuran selalu melakukan protokol kesehatan selalu di sampaikan oleh pemerintah dan semua pihak. Selama masa pandemic banyak hal yang di lakukan orang. Ada yang Work From Home (WFH),  banyak yang memulai usaha kuliner dari rumah dan tak lupa yang sangat ramai adalah mengembangkan hobbynya yaitu memelihara tanaman dan bahkan bisa menjadi suatu komoditi jualan yang laris manis.

Bacaan Lainnya

Pandemik covid-19  banyak hikmah yang harus bisa di petik.  Semua orang jadi bisa mengatasi segala penyakitnya sendiri.  Jika sakit flu ringan tidak perlu langsung minum obat kimia, bisa melakukan hal ringan yaitu air yang di hangatkan lalu menghirup uap yang di tetesi minyak kayu putih.  Hal mudah seperti ini ternyata sangat manjur dan Alhamdulillah penyait flu ringan dan sesak itu bisa pergi dari tubuh kita karena cukup membantu menghangatkan hidung dan melegakan tenggorokan.

Hobby menanam tanaman ini benar lagi hangat diperbincangkan dan hobby yang bermanfaat, membahagiakan dan mendapat income.  Bahagia itu sederhana yaa….menanam tanaman, dijual  dan berincome.

Mencintai tanaman itu sangat bermanfaat, karena selain indah di pandang mata dan kadang mengeluarkan aroma wangi, ternyata sangat bermanfaat bagi kesehatan.   Berbagai tanaman yang ada disekitar kita jika dicermati dan diketahui ternyata memberi manfaat dan bisa menyembuhkan berbagai penyakit ringan, dan tanaman ini mudah di dapatkan. 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *